Fungsi Item Roam Mobile Legends – Jika kalian user tank atau support maka item roam ini adalah pilihan yang tepat karna memperngaruhi gold dan exp hero carry pada team kalian. Jika kalian menggunakan item roam ini kalian tidak akan mendapat gold dan exp saat membantu clear lane atau farming.
Namun jangan khawatir pasif dari item roam ini masih memberikan gold dan exp yang cukup untuk kalian user tank dan support. Dengan Pasif unik item roam ini kalian bisa mendapatkan tambahan 30% gold dan exp dengan assist. Ketika peringkat gold kalian berada paling bawah meningkatkan gold yang di terima 20 Gold setiap 4 detik dan exp 35 setiap 4 detik.
Fungsi item roaming mobile legends
Awe Mask
- +700 HP
- +25 Movement Speed
- +10% Cooldown Reduction
Item ini memiliki pasif unik Devotion dan Thriving, juga pasif unik bernama Awe, di mana damage dasar akan menandai hero lawan. Selama waktu tanda berlangsung, hero ini akan terkena stun ketika diserang beberapa kali oleh kita atau teman satu tim kita.
Courage Mask
- +700 HP
- +25 Movement Speed
- +10% Cooldown Reduction
Terdapat pasif unik bernama Bravery yang bisa meningkatkan Physical Attack dan Magic Attack, Physical Defense dan Magic Defense, juga HP dan Mana Regen dari teman satu tim di sekitar kita. Selain itu ada skill aktif bernama Encourage yang dapat meningkatkan Movement Speed, Physical Attack dan Magic Attack kita dan juga teman satu tim terdekat.
Shadow Mask
- +700 HP
- +25 Movement Speed
- +10% Cooldown Reduction
Shadow Mask memiliki skill aktif yang digunakan untuk membuat kita dan teman satu tim di sekitar kita memasuki Conceal State yang berlangsung selama 5 detik. Namun jika memberi atau menerima damage, maka akan mengakhiri Conceal State.
Jadi itulah Fungsi 3 Item Roaming Mobile Legends setiap item nya memiliki fungsi yang berbeda kebanyakan item shadow maks di gunakan hero franco, kaja, chou, dan hero culik lainya