Cara Aktifkan Fitur Jual Beli di Facebook (FB MP)

Aktifkan Fitur Jual Beli di Facebook

Debgameku – Cara akifkan fitur jual beli di Facebook yang bisa kamu lakukan seperti contoh dibawah ini.

Begini cara untuk bisa memunculkan fitur Marketplace FB, atau juga bisa dibilang cara mengaktifkan fitur jual beli di Facebook. Layanan ini wajib dimanfaatkan secara baik bagi pelaku usaha baik UKM ataupun pebisnis rumahan.

Salah satu keunggulan dari Facebook tidak hanya sebagai media sosial populer saja. Dimana pengguna juga bisa menjual aneka produk yang mereka miliki di fitur marketplace. Namun, bagaimana ya cara mengaktifkan fitur jual beli di Facebook?

Dimana lebih dari 800 juta pengguna Facebook marketplace setiap bulannya bertransaksi dengan fitur ini.

Untuk itulah jika kamu ingin tahu simak ulasan Cara Aktifkan Fitur Jual Beli di Facebook (FB MP) berikut ini.

Mengapa Ikon Marketplace Facebook Tidak Ditemukan?

Aktifkan Fitur Jual Beli di Facebook

Jika kamu menjadi salah satu yang mengeluhkan fitur marketplace tidak muncul, maka bisa jadi beberapa alasan di bawah ini menjadi penyebabnya. Dan ada beberapa potensi yang mungkin menyebabkan pihak Facebook tidak bisa menampilkan fitur marketplace ini. 

  • Usia

Sayangnya bagi pengguna di bawah 18 tahun tidak bisa menikmati fitur ini. Karena Facebook hanya menyediakan fitur marketplace untuk pengguna yang sudah di atas 18 tahun.

  • Wilayah

Jika fitur marketplace di Facebook tidak muncul, maka bisa jadi wilayah asal kami tidak didukung. Pihak Facebook membuat aturan bahwa fitur marketplace hanya tersedia di 50 negara saja. Oleh karena itu, lihat pengaturan profil di Facebook pada pilihan negara.

  • Perangkat yang Digunakan

Tidak semua perangkat gadget mendukung fitur Facebook Marketplace. Contohnya bagi pengguna iPod touch. Tidak perlu khawatir, bagi pengguna iOS lain seperti iPhone dan iPad, Facebook Marketplace bisa kamu temukan.

  • Akun Baru

Bagi yang baru pertama kali membuat akun Facebook, maka fitur marketplace tidak akan muncul begitu saja. Bisa jadi ini merupakan upaya pencegahan scammers oleh pihak Facebook. Tidak jarang akun palsu menjual barang palsu juga yang tentunya hal ilegal di marketplace Facebook.

  • Tampilan Menu

Dimana, menu ikon utama dari Facebook bersifat dinamis. Artinya, Facebook hanya akan menampilkan pintasan ke fitur yang paling sering digunakan saja.

Cara Mengaktifkan Fitur Jual Beli di Facebook Mudah

Mungkin saat ini kamu kebingungan tidak mendapati fitur marketplace di Facebook. Maka tidak perlu binung, ada beberapa hal yang bisa dicoba agar fitur ini kembali muncul.

  1. Logout terlebih dahulu dari dari akun Facebook yang login.
  2. Jika kamu login di aplikasi Facebook mobile, silahkan copot pemasangan terlebih dahulu.
  3. Download dan install kembali aplikasi Facebook.
  4. Buka aplikasi tersebut, dan ubah pilihan negara. Pastikan untuk memilih salah satu dari 50 negara yang mendukung fitur marketplace di Facebook.
  5. Perbanyak frekuensi penggunaan Facebook, contohnya memberikan komentar, membuat postingan, dan tambahkan teman.
  6. Perlu diketahui pihak Facebook bisa mendeteksi sebuah akun asli atau palsu. Jadi, akun yang diduga palsu memang kemungkinan tidak bisa mengakses fitur marketplace.
  7. Dan buka website Facebook Marketplace via peramban web. Hal ini bisa menjadi opsi cadangan jika sewaktu-waktu tautannya ditolak melalui aplikasi Facebook 

Baca juga : Menyimpan Video Starmaker

Nah demikian penjelasan mengenai Cara Aktifkan Fitur Jual Beli di Facebook (FB MP), semoga bermanfaat. Coba ini bosku, mpo slot terpercaya

You May Also Like

About the Author: root

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: